Berita Terkini

KPU Provinsi Bengkulu Tetapkan H. Helmi Hasan, SE - Ir. H. Mian dan Bakal Pasangan Calon Dr. H. Rohidin Mersyah, MMA - Meriani, SH Sebagai Pasangan Calon

Bengkulu, bengkulu.kpu.go.id - KPU Provinsi Bengkulu menetapkan Bakal Pasangan Calon H. Helmi Hasan, SE - Ir. H. Mian dan Bakal Pasangan Calon Dr. H. Rohidin Mersyah, MMA - Meriani, SH sebagai Pasangan Calon Peserta Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Bengkulu Tahun 2024 sebagaimana tertuang dalam Keputusan KPU Provinsi Bengkulu Nomor 56 Tahun 2024.

Bagikan:

facebook twitter whatapps

Telah dilihat 1,718 kali